Modul 2 Mencetak Penggerak di Sekolah

 

3 Dosa Pendidikan: Intoleransi

Modul 2

Mencetak Penggerak di Sekolah

Latihan Pemahaman:

1. Pada video, materi yang dibahas yaitu....

A. Pada institut pendidikan perlu melakukan kegiatan perdamaian
B. Terdapat contoh festival perdamaian dan cara mengadakan
C. Penting untuk menjaga perdamaian
D. Jenis-jenis intoleransi serta contoh kegiatan yang bisa dikerjakan di sekolah untuk merawat toleransi
Jawaban : D

2. Ide utama yang tepat mengenai materi dalam video yaitu....

A. Pentingnya menyesuaikan diri di lingkungan baru sebagai peserta didik pindahan
B. Merasa cemas dan khawatir bagi peserta didik pindahan merupakan hal yang wajar
C. Pentingnya membangun iklim toleran supaya sekolah menjadi tempat yang nyaman bagi siapa saja
D. Menghindari konflik di tempat yang baru

Jawaban: C 

1. Apa contoh aktivitas yang dapat dilakukan di sekolah pendidik dalam rangka menguatkan semangat toleransi antara warga sekolah?

Jawaban:

Contoh aktivitas yang dapat dilakukan di sekolah dalam rangka menguatkan semangat toleransi antar warga sekolah yakni dengan tidak memilih atau membeda-bedakan teman, serta tidak bersikap kasar terhadap teman seperti halnya perundungan.

2. Apakah warga sekolah sudah saling bisa menjembatani keragaman atau perbedaan? Hal apa yang membuat warga sekolah merasa aman serta diterima di sekolah Ibu dan Bapak?

Jawaban:

Sudah. Hal yang membuat warga sekolah merasa aman serta diterima di sekolah yakni dengan mengobrol bersama peserta didik mengenai kebutuhannya, serta tidak membeda-bedakan peserta didik. 

 

Post Test

1. Asih dibangunkan perlahan saat tertidur di kelas oleh guru Matematika. Lalu guru tersebut memberi memo agar Asih menemuinya dan wali kelas sepulang sekolah untuk berbicara. Berikut adalah contoh dari prinsip iklim toleran…

A. Menyelidiki, bukan menghakimi

B. Mendukung, agar terhubung

C. Meyakinkan, bikin hati nyaman

D. Berempati dan simpati

Jawab : A

2. Mencoba mendengarkan, memahami perspektif orang lain, dan bertindak karena peduli adalah beberapa prinsip dari iklim toleran...
A. Menyelidiki, bukan mengetahui
B. Berempati dan simpati
C. Menyarankan, bukan menyalahkan
D. Menghargai pandangan

Jawaban: B. Berempati dan simpati

3. Menghindari prasangka dengan bertanya, tidak melihat penampilan luar saja, berusaha bersikap netral, adalah beberapa prinsip dari iklim toleran...
A. Mendukung agar terhubung
B. Berempati dan simpati
C. Meyakinkan, membuat hati nyaman
D. Menyelidiki, bukan menghakimi

Jawaban: D. Menyelidiki, bukan menghakimi

4. "Perilaku agresif berulang yang dilakukan seseorang atau kelompok ke orang atau kelompok lain karena adanya ketidakseimbangan kekuasaan atau kekuasaan."
Peryataan tersebut merupakan definisi dari...
A. Segregrasi
B. Pengusiran
C. Penghancuran
D. Perundungan

Jawaban: D. Perundungan

5. Perilaku yang disengaja untuk mengintimidasi dan merendahkan orang lain adalah salah satu indikator dari...
A. Segregrasi
B. Pelecehan
C. Represi
D. Prasangka

Jawaban: B. Pelecehan

6. Diskriminasi berarti perilaku yang…

A. Mengecualikan manfaat bagi orang lain, berdasarkan prasangka/bias

B. Menganiaya orang lain secara fisik

C. Menolak mengakui dan berbicara dengan orang lain

D. Pencegahan paksa hak asasi manusia

Jawab : A

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Memahami Karakteristik Satuan Pendidikan di Tahap Siap Modul 2

  Memahami Karakteristik  Satuan Pendidikan di Tahap Siap Modul 2 Memahami Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan di Tahap Berkembang (...